Skip to content

Tumkong Reler

Berita Update Terkini

Menu
  • Home
  • Blog
  • News
  • Categories
  • About
  • Contact
Menu
www.tumkongreler.com

Canggih! Pilpres Nigeria Sudah Pakai Teknologi AI, Kayak Apa?

Posted on Februari 25, 2023

tumkongreler.com- Pilpres Nigeria akan berlangsung pada 25 Februari 2023 besok. Untuk menghindari adanya misinformasi jelang pemilu, negara tersebut memanfaatkan teknologi kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI).

Laporan Poynter menyebut bahwa agensi pengecekan fakta (fact-checking) di Nigeria bekerja sama dengan Full Fact, firma asal Inggris.

Full Fact menawarkan teknologi AI yang terdiri dari tiga tool untuk memastikan proses pengecekan fakta dalam jumlah besar dan panjang, dikutip Jumat (24/2/2023).

Baca : Resesi Seks Makin Dekat, Sudah Sampai Negara Tetangga RI

“Tool ini tak berniat menggantikan peran fact-checkers dari agensi,” kata Senior Produt Manager Full Fact, Kate Wilkinson.

Namun, tool Full Fact akan mempermudah pekerjaan agensi pengecekan fakta Nigeria seperti memonitor dan review berita yang bereda di media masa.

Dengan begitu, para fact-checker punya waktu lebih banyak untuk mengurusi debat publik, pengkajian data, serta melakukan riset lebih mendalam soal disinformasi.

Nigeria diketahui merupakan salah satu negara dengan populasi terbesar sebanyak 200 orang. Namun, tingkat penyebaran hoax di negara ini cukup tinggi.

Di lain sisi, agensi fact-checker di sana belum terlalu banyak untuk mengontrol penyebaran hoax. Untuk itu, teknologi AI diharapkan bisa menjadi solusi.

Pos-pos Terbaru

  • Anak Buah Luhut Ungkap Awal Mula Singapura Mau Listrik RI
  • Wajib Tahu! 5 Fakta Mengejutkan Sritex yang Jarang Diketahui
  • Hore! Bansos Ramadhan Jokowi Meluncur Mulai Akhir Pekan Ini
  • Prabowo Bikin Senjata Serbu Mengerikan, Ini Penampakannya
  • 7 Drakor yang Aman Ditonton saat Puasa Ramadan
  • 15 Amalan Sunnah di Bulan Puasa, Yuk Tambah Pahala Ramadhan
  • Orang Terkaya ke-4 Dunia Ini Gak Mau Bicara Duluan di Rapat
  • Mengorek Telinga dan Ngupil Membatalkan Puasa? Cek Hukumnya!
  • Hasil Riset: Pekerja Bergaji Kecil Risiko Kematiannya Tinggi
  • Bos TikTok Blak-blakan Ngaku Bukan Orang China, Ada Apa?

Tentang Kami

Tumkongreler.com merupakan situs berita terupdate dan terkini. Dapatkan informasi tentang keadaan dunia sekarang hanya di tumkongreler.

©2023 Tumkong Reler | Design: Newspaperly WordPress Theme